You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Penambahan SPBG di Jakpus Masih Terkendala
.
photo doc - Beritajakarta.id

Penambahan SPBG di Jakpus Masih Terkendala

Upaya menambah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Gas (SPBG) di Jakarta Pusat masih menemui sejumlah kendala. Salah satunya sistem jaringan pipa gas yang belum terhubung dan letaknya yang berjauhan.

Padahal penggunaan bahan bakar gas sudah diminta digunakan untuk kendaraan umum dan pegawai pemda

Kepala Suku Dinas Perindustrian dan Energi Jakarta Pusat, Chairil Anwar mengatakan, saat ini seluruh SPBU yang ada di Jakarta Pusat sudah siap menyediakan stasiun pengisian gas. Namun, pipa gas yang ada belum tersambung ke lokasi tersebut.

"Padahal penggunaan bahan bakar gas sudah diminta digunakan untuk kendaraan umum dan pegawai pemda, tapi kendala tetap dipengisiannya," ujarnya, Jumat (2/10).

Lokasi Sekitar RPTRA akan Ditambah Lampu

Penambahan tempat pengisian gas saat ini dinilai cukup mendesak. Pasalnya, kalau tempat pengisiannya cukup banyak masyarakat akan tertarik menggunakan karena harganya yang lebih murah.

"Manfaat dari penggunaan bahan bakar gas selain stoknya banyak dan juga lebih ramah lingkungan," katanya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1220 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1115 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1046 personNurito
  4. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye914 personTiyo Surya Sakti
  5. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye843 personAldi Geri Lumban Tobing